Pages

Categories

find me on facebook

Find me on Twitter @angkaSEBELAS

Jumat, 27 September 2013

KOMITMEN

Apa itu komitmen? makanan jenis apa itu komitmen? haah entah kenapa saya jadi kepikiran sama 1 kata itu gara2 habis diskusi sama teman lama. .Devina. .tentang masalah komitmen. .ahh padahal lagi skripsian sih. .tapi gak papalah. .sambil menyelam minum sirup :D 



Oke, berhubung kata KOMITMEN itu luas jangkauannya, maka akan saya spesifikasikan lagi Komitmen dalam hal apa sih yang akan kita bahas kali ini? Yup, komitmen kali ini adalah komitmen dalam menjalani sebuah hubungan asmara. .yaahh kisah percintaan gitu lah. .

Hari ini, pikiran saya kembali terbuka. .pikirannya yah bukan kepalanya ckck jadi, sebetulnya apa yang gak ingin saya yakini itu ternyata salah. .sudah saatnya harus saya yakini sekarang. .apakah itu? mari simak kata2 berikut: 

“Kupikir orang tidak akan bisa membuat komitmen sebelum benar-benar jatuh cinta. Sekarang aku tahu, kita tidak akan bisa mencintai dengan tulus sebelum membuat komitmen.”

iyah, jujur, .awalnya saya gak setuju dengan kalimat di atas. .tapi setelah melakukan study case dan mengalaminya sendiri. .bahkan survey ke temen-temen juga, ternyata hal itu bener adanya, .

Mungkin saat saya membaca kalimat itu, saya belum cukup dewasa untuk memahami apa arti sebuah komitmen yang sebenarnya. .sekarang saya tau, komitmen juga merupakan salah satu unsur yang membuat sebuah hubungan bisa bertahan lama. .karena sepasang manusia yang sama-sama berkomitmen, sudah tau bahwa hubungannya akan di bawa kemana. .

Dan saat seseorang telah memutuskan untuk berkomitmen, semuanya akan berubah di mana kita akan selalu berusaha menjadi yang terbaik untuk pasangan kita. .agar pasangan kita yakin bahwa keputusan kita untuk berkomitmen adalah bukan hal yang buruk. .malah merupakan suatu hal yang baik. .

Di saat seperti itu lah kita pun akan merasakan di mana teman terbaik kita adalah pasangan kita. .teman yang bukan sekedar teman, bukan sekedar pelipur lara, bahkan mungkin bisa lebih dekat dari sahabat terdekat kita sekalipun. .iya, karena bersama pasangan, kita akan menjadi manusia dengan multifungi. .jadi jangan heran, kalo ada pasangan yang kemana2 selalu berdua;. .selalu bersama. .tidak bisa dipisahkan. .tapi tetep bersosialisasi dengan sesama ya, ,karena yang selain itu bisa dikatakan berlebihan ckck semua itu bisa terjadi karena komitmen yang menyatukan mereka. .

Seorang wanita, pasti akan senang dan dengan senang hati berjuang untuk bertahan dalam hubungannya ketika mengetahui pasangan mereka tau kemana arah hubungan mereka. .bukan seperti masa-masa pacarannya anak-anak ABG, bisanya cuma bilang jalani aja dulu. .

Wanita sekarang sebenernya gak terlalu bodoh untuk memahami sebuah kata komitmen kok. Wanita sekarang bisa dibilang lebih realistis aja sih, bagi kami pria yang bisa menjamin sebuah komitmen itu mempunyai nilai PLUS ketimbang pria yang bisanya cuma main-main, modusin cewek sana sini. .Yah walaupun wanita juga harus lebih berlapang dada menerima kenyataan jika seandainya pria yang mengajak wanita untuk berkomitmen bukan merupakan jodohnya. .karena kita gak akan pernah tau apa yang akan terjadi kedepannya kan? manusia boleh berencana. .tetap saja Allah yang menentukan. .You know what I mean :)

Tenang, wanita itu tegarnya gak ada yang ngalahin kok. .meskipun wanita berkali kali jatuh. .terseok-seok. .hingga terkapar. .mereka akan tetap selalu memaafkan pria yang benar-benar ia cintai. .

Tapi, kadang pria mengambil kesempatan dalam hal ini, banyak pria yang hanya memodusi wanita dengan komitmen, kemudian merebut segalanya dari sang wanita termasuk hal berharga yang dimiliki wanita dan lantas kemudian malah pergi meninggalkan wanita tersebut. .

Saya sih jujur belum nemu kasus yang seperti itu terjadi di sekitar saya, tapi saya sering melihat berita yang seperti itu di TV. .Masya Allah. .

Yah, andai pria tau. .gak gampang untuk jadi seorang wanita itu. .maka muliakanlah seorang wanita yang kau cintai. .karena dari rahim nya lah akan lahir generasi-generasi penerus. .

Well as a closing, saya mau share sebuah kutipan favourite saya:

“Jika seorang lelaki mencintai seorang wanita. Dia akan mengakui keberadaan wanita itu, memenuhi kebutuhannya, melindunginya. Jika dia sungguh sungguh mencintainya, pengakuan tertingginya adalah "ini istri saya” ― Steve HarveyAct Like a Lady, Think Like a Man: What Men Really Think About Love, Relationships, Intimacy, and Commitment

Gimana? keren kan. .yah jadi lebih kurang seperti itulah tentang komitmen. .tapi, buat yang belum yakin untuk berkomitmen, jangan coba main-main ya dengan komitmen itu sendiri. .udah gede juga. .


Read more...
separador

Senin, 16 September 2013

Pahamilah wanitamu. .

Wahai pria. .apa sebenarnya yang diinginkan para wanita? apa sebenarnya yang ada dalam fikiran kami? apa kalian pernah mencoba memahami kami? 


di sini saya ingin berbagi sedikit yang dirasakan kebanyakan para wanita di dunia. .ya mungkin gak semuanya sama persis dengan apa yang kami rasakan, tapi kurang lebih ya seperti itulah. .

Read more...
separador

Senin, 09 September 2013

Kepada Angin. .

Kepada angin ku titipkan, rindu-rindu yang menyayatku dengan sepi. .
tak henti-hentinya ia menggodaku dengan halusinasinya. .
menatap nanar wajah penuh sinar dan keteduhan. .


Kepada angin ku sampaikan. .harapan-harapan terpendam jauh di dasar asa. .
menengadah pada langit. .
bertutur pada kepalsuan cinta yang hampir menyeret buta. .tak berarah. .

Kepada angin ku sisipkan, pelukan dan kecupan hangat tak berkaki. .
berlari lambat namun pasti. .
bercerita tentang rindu yang tak kunjung terobati. .

Kepada angin ku hadiahkan, nyanyian-nyanyian sendu. .
para penikmat rindu. .
pejuang jarak dan penjelajah samudra. .

yah, sekali lagi kepada angin. .tak kepada siapa-siapa. .
sekalipun angin ribut berlalu begitu saja. .
tapi ku pastikan rindu itu mengikuti arahnya. .


Batam, 09 September 2013
Read more...
separador

Kamis, 29 Agustus 2013

Teman Terbaik. .??

Kesepian itu ada bukan karena kita sendirian berada di suatu tempat. .tapi kesepian yang sesungguhnya itu melanda ketika kita berada di antara orang ramai tapi tak satupun mengerti keadaan kita. .jadi merasa hanya berteman dengan diri sendiri. .



Merasa kehilangan itu pasti. .karena harus tegar melepas seseorang yang dulunya tempat kita berbagi. .berbagi apapun itu. .baik susah. .senang. .teman terbaikpun gak bisa sebenernya untuk menggantikan posisi itu. .

Di mana kita bisa menjadi diri sendiri. .kalau marah juga bisa dengan puas ngelampiasinnya. .berhari-hari bersama. .tanpa merasakan jenuh sedikitpun. .berkali-kali kecewa tapi tanpa merasa menyerah sedikitpun. .berkomitmen untuk terus bersama, .tapi. .ah. .sudahlah. .

semua itu hanya bersifat sementara ternyata. .susah juga kalo yang ingin bertahan itu cuma diri kita sendiri. .yang ngarep itu cuma diri ini, dia?? tidak. bahkan berkali2 mencoba untuk mengakhiri yang sudah terjalani selama ini.

Walau dirinya juga sudah berkali2 berusaha kembali dan mencoba ingin memperbaikinya. .tapi apa? janji tinggal janji. .sebenarnya bukan keinginan diri ini untuk berhenti mencintainya, tapi hati ini sudah merasa cukup. .cukup untuk tidak dihargai, cukup untuk tidak dianggap berharga. .bahkan cukup untuk merasakan kekecewaan menelan janji-janji busuk. .

Susah,. iya memang susah. .berpisah dengan seseorang yang telah menjadi bagian penting dalam hidup kita. .tapi sayangnya, kita gak menjadi bagian penting dalam hidupnya, .bukan mau diri ini untuk menjauh. .menghindar, ,bahkan berpura-pura seakan lupa. .

terlalu banyak yang kita lalui. .terlalu banyak tempat-tempat yang kita kunjungi,. terlalu banyak hal-hal yang kita mimipikan.. hmm (Maaf, yang diri ini mimpikan. .)

Yah. .ada saatnya kita merasakan kesepian itu. .kesepian gak ada yang ngomelin, yang cemburuin, yang kepoin, yang ngerepotin. yang ngeselin, bahkan yang ninggalin kita tidur sedang kita dalam keadaan bertengkar. .

meskipun ada yang menggantikannya, rasa itu gak akan pernah sama. .bahkan kita harus bisa lebih bijaksana dan sabar dalam memulai cinta baru. .kisah baru. .karakter orang baru yang menggantikan posisi yang kita anggap berharga itu. .

Dan, ,kita pun harus bisa lebih kuat, saat kesepian melanda, ,dan memaksa kita untuk menyesali atas cerita-cerita indah di masa lalu kita. .
Read more...
separador

Senin, 19 Agustus 2013

Bisikan Hujan. .

Aku tak pernah tau sejak kapan Hujan dilahirkan. .ia bisa menghanyutkan rindu, menyanyikan lagu sendu. .
Tak pernah habis rasanya ketika harus bersajak mengatas namakan hujan, karena ia sering membisikkan kata-kata indah lewat tetesannya. .bercerita tentang apa saja yang ia inginkan. .bisa masa lalu. .bisa harapan-harapan. .bisa juga tentang hiruk pikuk kelamnya kehidupan. .


Yah. .Hujan, ia bisa menggelantungkan niat-niat para pemimpi dalam angan2 lewat suara rintikannya. . Ia bisa mengadirkan tetesan kristal air mata para penggalau yang senang mengenang masa lalunya. .
tapi bagi sebagian mereka, Hujan bisa membuat kita tertidur lebih lelap dan lebih lama. .

Tapi, harapanku beda. .Hujan, .bisakah kau hadirkan ia (pujaannku) dalam dekapanku selalu saat kau mulai menetes dan menimbulkan bau tanah yang tersiram hujan? bisakah kau bisikkan saja pada dia bahwa aku menitipimu sebuah rindu. .bukan, bukan sebuah tapi berjuta rindu untuk bisa kau tiupkan tepat di depan wajahnya sehingga ia bisa menghirup rindu yang aku hadiahkan untuknya. .bisakah hujan??

Ku tunggu jawabanmu Hujan. .bisikkan aku kalau kau sudah melakukannya. .aku akan selalu menanti saat itu. .
Read more...
separador

My 2D1N Holiday to Singapore ♡

oke. .setelah kurang lebih 21 tahun tinggal di Batam, yang bersebrangan langsung dengan negara singa, akhirnya gue kesana juga. . .passport udah gk virgin lagi dehh. .finally. .Awalnya gue agak ragu rencan kami dari semester 1 buat ke Singapore bareng2 temen sekelas bakal terwujud. .secara terlalu sering merencanakan sesuatu dan ujung2nya gak jadi deh. .tapi kali ini akhirnya semua dapat berjalan dengan lancar meski harus pulang dengan kaki terseok2.. .hahaha dan walaupun kami juga join sama keluarga nya kak ika. .dan memboyong temen SMA gue dulu. .tapi it's okee lah. .biar rame gitu. .


Well let me share the photos which are taken there, . . .

Ini foto2 waktu lagi di Orchard pas malam nya. . liat aja mukanya udah pada lemes2 kucel2 pengen tidur gitu. .bajunya aja udh baju tidur semua ckck




NAH kalo yang ini pasti udah pada tahu, , it's too mainstreamm lee. .Globe nya Universal Studio nya itu loh gak nahan buakakak syangnya gak nyampe masuk ya karena gak ada uang yang banyak :D


Kalo yang ini sih lagi bergelantungan di MRT nyaa. . .kursinya dikit syh terus gak boleh dempet2 kayak di Indonesia :D


Kalo ini di Changi airport habis jemput sodara nya kak Ika. .ckck


Nah u know what this is lah. .yup this is the Icon of Singapore. .Patung Singa. .untung cuacanya gak panas menyengat siang itu jadi agak bersemangat sedikit buat foto2 di situ huhu



Ini syh di Bugis street. .lagi panas2 nya nyh gue males ikut belanja di sana. .secara barang2 di sana sama di Batam sama aja. .yah barang2 Batam kan kebanyakan dari sana jugak ckck jadi mojok dlu deh sama sang pacar. .liat tuh muka gue super kucel meeenn -_-


kalo yang ini pas lagi nunggu MRT nya. .udah lumayan capek juga syh jadi udh gak terlalau bagus senyum pepsodent nya :D


Udah ahh. .segitu aja dulu yak. .sebenernya masih banyak syh foto2nya. .tapi terlalu banyak dan gak mungkin diupload semua kan ckckck


Read more...
separador

Selasa, 13 Agustus 2013

Hari Raya 1434 H / 2013 M

Alhamdulillah tahun ini tahun penuh berkah. .masih diberi kesempatan sama Allah untuk bertemu dengan Ramdhan, .masih diberi kesempatan buat kumpul bareng keluarga, temen2, sahabat. .
Read more...
separador

Selasa, 02 Juli 2013

Quotes of Bob Marley about LOVE ♡

Here I share my favorite quotes about LOVE from Bob Marley. .Let's check it out!


“Only once in your life, I truly believe, you find someone who can completely turn your world around. You tell them things that you’ve never shared with another soul and they absorb everything you say and actually want to hear more. You share hopes for the future, dreams that will never come true, goals that were never achieved and the many disappointments life has thrown at you. When something wonderful happens, you can’t wait to tell them about it, knowing they will share in your excitement. They are not embarrassed to cry with you when you are hurting or laugh with you when you make a fool of yourself. Never do they hurt your feelings or make you feel like you are not good enough, but rather they build you up and show you the things about yourself that make you special and even beautiful. There is never any pressure, jealousy or competition but only a quiet calmness when they are around. You can be yourself and not worry about what they will think of you because they love you for who you are. The things that seem insignificant to most people such as a note, song or walk become invaluable treasures kept safe in your heart to cherish forever. Memories of your childhood come back and are so clear and vivid it’s like being young again. Colours seem brighter and more brilliant. Laughter seems part of daily life where before it was infrequent or didn’t exist at all. A phone call or two during the day helps to get you through a long day’s work and always brings a smile to your face. In their presence, there’s no need for continuous conversation, but you find you’re quite content in just having them nearby. Things that never interested you before become fascinating because you know they are important to this person who is so special to you. You think of this person on every occasion and in everything you do. Simple things bring them to mind like a pale blue sky, gentle wind or even a storm cloud on the horizon. You open your heart knowing that there’s a chance it may be broken one day and in opening your heart, you experience a love and joy that you never dreamed possible. You find that being vulnerable is the only way to allow your heart to feel true pleasure that’s so real it scares you. You find strength in knowing you have a true friend and possibly a soul mate who will remain loyal to the end. Life seems completely different, exciting and worthwhile. Your only hope and security is in knowing that they are a part of your life.” 


“You may not be her first, her last, or her only. She loved before she may love again. But if she loves you now, what else matters? She's not perfect - you aren't either, and the two of you may never be perfect together but if she can make you laugh, cause you to think twice, and admit to being human and making mistakes, hold onto her and give her the most you can. She may not be thinking about you every second of the day, but she will give you a part of her that she knows you can break - her heart. So don't hurt her, don't change her, don't analyze and don't expect more than she can give. Smile when she makes you happy, let her know when she makes you mad, and miss her when she's not there.” 


“The winds that sometimes take something we love, are the same that bring us something we learn to love. Therefore we should not cry about something that was taken from us, but, yes, love what we have been given. Because what is really ours is never gone forever.” 

Read more...
separador

Sabtu, 29 Juni 2013

Happy Wedding Pipit Khadijah . . .

Yap! 29 Juni 2013 menjadi tanggala cantik nyh buat pasangan pengantin muda Pipit Khadijah and suaminya mas Budi . .akhirnya kalian resmi juga yah. .pasangan kalian menambah daftar anak IPA MAN Batam 2010 yang udah menikah setelah duo kartika hihihi padahal dulu pas masih SMA, yang getol banget pas ditanya habis lulus mau nyambung ke mana dan jawabannya NIKAH itu aku loh. .kenapa jadi kalian yang mendahului? hehe becanda. .



Read more...
separador

Kamis, 20 Juni 2013

2013 Asia Pacific Forum On Financial Inclusion (APEC)

Morningg. .yeah. .how's life guys? It's been long time I didn't share anything here. At this time, gue mau share nyh event terakhir yang gue ikutin, yaitu 2013 Asia Pacific Forum On Financial Inclusion (APEC) yang diadakan pada tanggal 10, 11, 12 Juni 2013 di Turi Beach Resort, Nongsa, Batam. You know what? It was the first time gue ikut berpartisipasi dalam acara bertaraf International kayak begituan. Ya meskipun bukan sebagai delegasi atau participant, setidaknya pengalaman ini akan menjadi pengalaman yang tak terlupakan buat gue and temen-temen gue yang ikut jadi Supporting staff.


Kalau foto yang di atas, kebetulan semuanya perwakilan dari Universitas Putera Batam jurusan Sastra Inggris. .semester 4 sama semester 6. .ini foto hari pertama 10 Juni 2013. Sorry agak kucel itu effect dr camera 360, dan temen gue salah setting :D

Gue pribadi pengen banget bisa foto bareng ma bulek2 delegasi dalam forum ini apalgi bulek dari US yang perwakilan dari World Bank, tapi apalah daya, bagian gue cuma di belakang meja regristrasi. .toh tuh bulek2 so busy banget . .ya sih orang penting semua gilakk hehehe 




Tuh gue lagi welcoming bulek2 nya, mereka terlihat sederhana tapi jabatannya luar biasa semua dari perwakilan masing2 perusahaan di negara mereka, .bahkan banyak sebenernya yang menteri keuanganya langsung yang datang. .

ohh iya, FYI nyh guys, acara ini diselenggarakan oleh APEC, di bawah koordinasi kementrian keuangan RI guna membahas tentang kesenjangan yang terjadi antara kelas menengah ke atas dan kelas menengah ke bawah di Asia Pacific guyss..

Nyh gue sempet kok foto2 sama staff kementrian keuangan RI. .masih muda2 tapi udah keren2 juga jabatannya di kementrian keuangan. .kira2 gue bisa gk ya nyelip di kementrian, tapi kementrian luar negeri. .hehe Aminn semoga aja. .




Segala sesuatu yang dikerjakan dengan keikhlasan dan kesenangan, hasilnya pasti memuaskan. .walaupun gue harus ngorbanin kuliah selama 3 hari demi acara ini, secara jam kerja nya mulai dari jam 7 mpe jam 7 lagi. .dari batu aji mpe nongsa jauhnya minta ampun lagi. .tapi semuanya itu gak sia2 hehe karena gue and temen2 jadi bisa sekalian liburan dehh *meskipun belum masanya :p

Kita juga sempet mengabadikan beberapa tempat yang bagus di Turi Beach Resort Loh. .ini kami lagi di Island Bar. .keren pemandangannya di sana. .





Ada satu pojok lokasi yang paling bagus. .katanya buat pengikraran orang nikah gitu. .sayang gue fotonya sendirian :D


andaikan ada. .hahaha ngarep.com nah guys, di bawah ini adalah foto2 hari terakhir kami di Turi Beach Resort. .sedih sih gak ikut farewell dinner nya habis katanya smpe jam 3 malem, gilak ajaa kan huhu




Nah.. udah sekian aja deh yang bisa gue share. .PLN Batam hari ini sedang tidak bersahabat, mati nyala mulu,..galau kali yak teknisinya wkwkwk see u guys!








Read more...
separador

Senin, 01 April 2013

XL Rumahnya Android Road To Campus

Yah, 30 Maret 2013 menjadi ajang yang cukup menarik bagi para pengguna Android maupun yang baru akan menggunakan Android, terutama warga Kampus Universitas / STMIK Putera Batam. Kesempatan untuk saling berbagi informasi atau sharing tentang android ini disponsori oleh XL Rumahnya Android. Untuk pembicaranya, XL juga mengundang teman-teman anggota ABC (Android Batam Community) yaitu ada Headri Kurniawan dan Indra Maulana. 

Cukup meriah dan sangat bermanfaat, selain berbagi informasi, acara ini juga bagi2 dorprize lohh. .berupa 3 voucher 50 ribuan dan 1 handphone Android Samsung Galaxy Young. Wow..Great kan? makanya gak nyesel dehh udah hadir di acara ini, apalagi yang mandu acaranya si cantik yang nulis ini wkwkwk Yup, gue nehh MC nya hehe This is the first time gue jadi MC untuk acara yang agak nyantai, biasanya acara2 formal yang sering gue bawain huhu

ini gue share berbagai moment di acara tersebut ya guys. .




Itu foto-foto waktu gue mandu acara nya guys. .nah, kemudian kita juga ada dokumentasi foto bersama dan juga ada saat2 moment pembagian dorprize berupa HP Android nyaa guys, .







Selamat buat kk Inggrit yang udah beruntung hari itu dapet HP Android Samsung Galaxy Young. .Terima kasih juga kepada penyelenggara acara. .baik dari XL maupun dari Android Batam Community dan yang paling penting adalah terima kasih kepada para peserta seminar, baik dari kalangan dosen maupun mahasiswa Universitas / STMIK Putera Batam. .sampai jumpa di lain kesempatan guys. .
Read more...
separador

Kamis, 07 Maret 2013

SURAM



Setelah menghabiskan masa liburan yang cukup lama semester ini, gue pun siap2 menyiapkan kesehatan jantung untuk surprise yang kedua setelah KHS (Kartu Hasil Studi) keluar. Surprise yang kedua adalah KRS (Kartu Rencana Studi). Sungguh mengenaskan pemirsah. .semester 6 ini saya mengalami yang namanya jadwal super PADAT GILA ckck




Read more...
separador

GREAT holiday Part III (with my friends)



As I've told that this year was a great holiday for me, di postingan kali ini sebenernya masih satu tempat dengan postingan sebelumnya yang Forum dialog itu. .tapi bedanya di sini agak lebih nyantaii hehehe kita arrived di hotel Novotel tepat jam 7 malam, menurut agenda, jam 7 itu udah mulai ternyata belum, karena kita harus check in dulu dan have dinner dulu yang pasti nya. .nyampe di sana, hal yang terfikirkan pertama kali adalah take a picture :D emng narsis di mana2 niyyyh. .biarin aja mumpung gak ada tulisannya "dilarang berphoto di sini" yaaa kan?
Read more...
separador

Rabu, 06 Maret 2013

Forum Dialog Penguatan Ideologi Pancasila Lintas Generasi di kota Batam


Pada tanggal 4-5 Maret 2013, Kementrian Dalam Negeri mengadakan acara "Forum Dialog Penguatan Ideologi Pancasila Lintas Generasi di Kota Batam" dengan tema: Revitalisasi dan aktualisasi nilai-nilai Pancasila dalam rangka penguatan Jati diri Bangsa. Acara ini diselenggarakan di Hotel Novotel Batam, Jalan Duyung, Kel. Sei Jodoh, Kec. Batu Ampar Batam.
Read more...
separador

GREAT holiday part II (with my family)


Hello guys, let me share you the documentation of my holiday with my family. .Actually 80% of my holiday, I spend with my family at home, .I enjoy being an aunty + baby sitter. .and + being inemm hehehe
Read more...
separador

Rabu, 13 Februari 2013

Call me AUNTY :D

Hhahaha seneng yah udah jadi tante sekarang. .ehh gak mau dink dipanggil tante, maunya dipanggil aunty aja hehe well guys, setelah nunggu-nunggu dari jum'at sore, akhirnya dedek bayi, cucu pertama di keluarga besar pak Nuridin dan pak Harahap akhirnya lahir pada tanggal 10 February 2013 pukul 04.25 pagi di RSOB (Rumah Sakit Otorita Batam). Let me share you his photos ya guys!

Read more...
separador

About me

Foto saya
“I'm selfish, impatient and a little insecure. I make mistakes, I am out of control and at times hard to handle. But if you can't handle me at my worst, then you sure as hell don't deserve me at my best.” ― Marilyn Monroe

With My Beloved Husband

With My Beloved Husband
“Love is that condition in which the happiness of another person is essential to your own.” ― Robert A. Heinlein, Stranger in a Strange Land

with my family

with my family
they are my home, the place where I go..I love my family :)

Childish Crew

Childish Crew
suka lollipop, rajin minum susu, ngemil, makan mie, itulah childish crew :) ada Lidia, Aini, Nurlina, and Devi plus Nofi (lima serangkai)

with jepi and amoii

with jepi and amoii
we love hang out together, especially to Mega Mall Batam Centre :)

I love Rain

I love Rain
kamu suka hujan? aku suka. karena hujan menyimpan banyak cerita berbeda di setiap tetesnya :)